Buntut Pilkada, Mobil Dinas Eselon II dan Eselon III di Tarik Walikota, Mendagri Diminta Periksa

Posted by - 5 Desember 2024

Binjai.SRN I Dugaan penyalahgunaan kekuasaan yang dilakukan oleh Walikota Binjai, Amir Hamzah melalui Kabag Umum Setda Kota Binjai, Rifi Hamdani terus mendapat sorotan.Kamis, (5/12). Sayangnya, Amir Hamzah selaku walikota Binjai dikonfirmasi oleh tim Serangkainews.com hingga sampai saat ini belum menjawab. Begitu juga dengan Rifi Hamdani selaku Kabag umum yang diduga di perintahkan untuk mengambil mobil

Read More